Tuesday, September 05, 2006

"Kita bekerjasama dalam hal yang kita sepakati, kita berlapang dada dalam hal yang tidak kita sepakati"

[wehdah islamiyyah]: Mutiara nasihat

Sang murobbi tersenyum. “Akhi, jama’ah ini adalah jama’ah manusia. Mereka adalah kumpulan insan yang punya banyak kelemahan. Tapi dibalik kelemahan itu, masih banyak kebaikan yang mereka miliki. Mereka adalah pribadi-pribadi yang menyambut seruan Allah untuk berdakwah. Dengan begitu, mereka sedang berproses menjadi manusia terbaik pilihan Allah. Bila ada satu dua kelemahan dan kesalahan mereka, janganlah hal itu mendominasi perasaan antum. Sebagaimana Allah Ta’ala menghapus dosa manusia dengan amal baik mereka, hapuslah kesalahan mereka di mata antum dengan kebaikan-kebaikan mereka terhadap dakwah selama ini. karena di mata Allah, belum tentu antum lebih baik dari mereka.”

1 Comments:

Blogger Kay said...

salam alaik... tumpang tanya... faridul farhan usmkkj ke? maaf kalau salah org..

1:22 PM  

Post a Comment

<< Home

Ukhwah.com :: Top Blog